ONDULINE



ONDULINE
 Onduline adalah lembaran Atap Bitumen bergelombang yang dikembangkan selama lebih dari 50 tahun untuk menghasilkan produk atap yang tahan terhadap cuaca. Onduline terbuat dari lapisan tunggal serat organik yang dicampur dengan Bitumen melalui proses penekanan  dan pemanasan yang tinggi. Sistem pewarnaan pigmen yang digunakan menghasilkan lembaran Atap Onduline yang tahan terhadap sinar UV.
Onduline merupakan atap lembaran 10 gelombang yang pertama kali diperkenalkan kepada pasar dan telah banyak digunakan saat ini. Karakteristik teknis Onduline yang baik membuatnya cocok untuk digunakan di berbagai jenis bangunan.
memasukan sifat-sifat nilai terbaik dari aspal, lembaran Onduline memberikan integritas segel sempurna disemua iklim. Termal berbicara, Onduline komposit memiliki salah satu dari panas terendah melakukan koefisien dipasar. Tidak hanya itu, Onduline juga sebagai insulates terhadap suara hujan deras dan mampu menahan tingkat siberia sub nol cuaca. Bentuk bergelombang lembaran Onduline membuat struktur atap lebih mudah untuk ventilasi dan memberikan ketahanan suhu untuk atap apapun. Onduline memberikan atap ringan terbaik untuk aplikasi atap pada bangunan anda. karakter Onduline yang fleksibel dan elastis, membuat produk Onduline sangat cocok dan mudah digunakan pada desain rangka lengkung sekalipun. Dengan memperhatikan aspek teknis dan pedoman pemasangan Atap Onduline yang sudah ditentukan, anda dapat berkreasi dengan model atap lengkung dan menikmati keindahan serta nyamanya Atap Onduline.
Produk Onduline sebenarnya telah masuk ke indonesia sejak tahun 1977 melalui importir dari perancis, namun Onduline grup baru membuka kantor perwakilan resmi di jakarta pada tahun 2004 dengan fokus utama memasarkan produk Onduline. Kehadiran Onduline telah memberi sebuah pilihan produk atap berkualitas serta ramah lingkungan yang disambut baik oleh para konsumen. hal ini yang mendorong PT. Onduline Indonesia untuk terus berkembang bersama masyarakat tiap tahunnya.

KEUNGGULAN ONDULINE :
Hemat Biaya
Onduline mudah dibawa dan dipasang, tidak membutuhkan perawatan. Berkat Produk Onduline yang ringan dan tidak mudah rusak, memungkinkan biaya pemasangan dan pemindahan diminimalisir sehingga proses pengatapan menjadi lebih efisien.
Serba Guna
Onduline  mudah dipotong, dibentuk dan dipasang. Onduline yang serba guna membuat produk tersebut mudah dipotong dan dibentuk pada saat pembuatan ujung atap, nok, atau ventilasi atap. Alat yang anda butuhkan adalah gergaji, palu dan paku Onduline.
Penyekatan
Onduline memiliki tingkat penyerapan panas dan suara  terbaik untuk produk dengan ketebalan seperti itu. Onduline dapat menyerap suara yang ditimbulkan oleh rintik air hujan sehingga dapat menciptakan kenyamanan lingkungan hidup sekaligus lingkungan bangunan anda.
Tahan Lama
Onduline  memiliki Jaminan terhadap karat dan korosi seumur hidup.
Kuat 
Ketahanan Onduline terhadap angin sampai kecepatan 120 mph ( 192,12 km/h ) membuktikan produk tersebut dapat bertahan dari angin topan dan gempa bumi. Produk Onduline juga dapat menahan beban merata sampai 0,9 ton/m2.
Lentur
Onduline Tidak patah selama pemindahan dan pemasangan.
Ringan
Berat lembaran Onduline hanya 6.4 kg per lembar dengan ukuran 1.9 m2.
Aman dan Ramah Lingkungan
Onduline Tidak mengandung asbes. Asbes sejak tahun 1977 digolongkan sebagai bahan yang memicu kanker oleh penelitian kanker internasional
Anti air
Onduline  dengan struktur yang kedap air memiliki ketahanan tersebut sehingga membuat tahan lama. Anti air Onduline dijamin selama 10 tahun selama pemasangan dan penggunaan normal.

http://atapbitumenondulineonduvilla.blogspot.co.id/p/onduline.html
http://atapbitumenondulineonduvilla.blogspot.co.id/p/onduline.html
http://atapbitumenondulineonduvilla.blogspot.co.id/p/onduline.html